HALMMAT kependekan dari Himpunan ALumni SMA MuhAmmadiyah Tawangharjo yang merupakan organisasi para alumnus SMA MUHAMMADIYAH Tawangharjo yang terbentuk secara resmi pada hari Ahad 12 Sepetember 2010 (Diresmikan bersamaan dengan kegiatan reuni akbar alumni SMA Muhammadiyah Tawangharjo). HALMMAT diprakarsai oleh Jumadi, Suharto, Pujianto dan Priwanto yang merupakan alumni angkatan tahun 2001 atau angkatan pertama dicetuskan di Dusun Jentir Desa Godan Kec. Tawangharjo Kab. Grobogan
HALMMAT dibetuk dengan tujuan :
- Menyambung kembali tali silaturahmi yang pernah terjalin.
- Membuka ruang untuk saling berbagi, bekerjasama, dan membantu satu sama lain dalam berbagai hal.
- Membuka peluang untuk merumuskan kontribusi positif bagi kebaikan dan kemajuan almamater.
- Sebagai satu-satunya organisasi Alumni SMA MUHAMMADIYAH Tawangharjo


0 Response to "HALMMAT"
Posting Komentar